Posts

Showing posts from January, 2020

Bantu Penampungan Hewan, Desainer Ini Ciptakan Gaun dari Sampah

Image
Studio Tangkas - Desainer Kristen Alyce berhasil mengubah 200 kantong makanan anjing menjadi pakaian yang menakjubkan. Pakaian tidak konvensional ini dibuat untuk kalender penggalangan dana guna meningkatkan kesadaran bagi The Humane Society of the Treasure Coast, sebuah tempat penampungan hewan. Seperti diberitakan The Metro, wanita 33 tahun itu menghabiskan waktu 300 jam untuk mengubah kantong makanan anjing dan kucing yang kosong menjadi beberapa jenis busana. Mulai dari gaun, pakaian renangan hingga pakaian luar angkasa. Setiap item busana itu menggunakan apa saja dari satu hingga 25 kantong makanan tersebut. Menariknya, ini bukan kali pertama wanita asal Florida, Amerika Serikat itu menyulap barang yang tidak terpakai menjadi sebuah pakaian yang trendi. Sebelumnya, dia menggunakan pembungkus permen dan majalah, kemudian mengubahnya menjadi busana yang menarik perhatian banyak orang. Untuk menghasilkan karya-karya tersebut, Kristen harus mengumpulkan sampah karena dia t

Titik Terang Pencarian Vaksin Virus Corona

Image
StudioTangkas - Langkah pertama untuk menemukan vaksin virus corona telah dilakukan. Sejumlah ahli dan peneliti mulai melakukan penelitian untuk menemukan vaksin. Para peneliti di Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) China telah mengidentifikasi virus. "Kami mengisolasi virus dan menganalisis susunan genetiknya," ujar Xu Wenbo dari CDC China, mengutip Deutsche Welle. Langkah selanjutnya yang tak kalah penting adalah memahami virus dan mengetahui cara menghentikannya. Selain di China, sejumlah peneliti lain di Amerika Serikat, Australia, dan sejumlah negara lain juga tengah berupaya menemukan vaksin. Di AS, National Institute of Health telah membentuk kelompok pengembangan vaksin. Anthony Fauci, yang mengepalai kelompok mengatakan, dua vaksin untuk jenis virus corona lain (SARS dan MERS) bisa menjadi dasar yang tepat untuk menemukan vaksin virus corona jenis baru atau nCoV. Para peneliti mengambil virus yang relatif tidak berbahaya (seperti flu biasa) dan men

3 Challenge Viral yang Membahayakan Keselamatan

Image
Studio Tangkas - Beragam video tantangan atau challenge TikTok viral di media sosial. Mulai dari video yang menggemaskan hingga mengundang gelak tawa. Namun, di sisi lain terdapat sejumlah challenge yang justru dapat membahayakan keselamatan. Tantangan yang membahayakan keselamatan ini tidak boleh dicoba karena kesehatan dan nyawa dapat menjadi taruhannya. Berikut sejumlah challenge TikTok viral yang membahayakan keselamatan. 1. Tantangan Kecap Asin atau Soy Sauce Challenge Tantangan ini mengharuskan para pria untuk mencelupkan testis mereka ke dalam kecap asin. Lalu, membuktikan apakah mereka bisa ikut merasakan rasa kecap tersebut. Tantangan ini dinilai dapat berbahaya bagi reproduksi pria. Tantangan ini berisiko merusak sperma yang terdapat di testis. STUDIO TANGKAS adalah Agen Tangkas Online, Agen Poker Online, Agen Poker GLX Dapatkan BONUS CASHBACK TANGKAS 10% 2. Tantangan Sereal atau Cereal Challenge Tantangan yang melibatkan dua orang ini mengharuskan pengguna untuk

Stres Terbukti Ilmiah Jadi Penyebab Ubanan

Image
StudioTangkas - Merasa usia masih muda, tapi kok uban sudah mulai menumpuk di kepala? Apa karena penuaan dini? Belum tentu. Ya Chieh Hsu, profesor stem cell dan biologi regeneratif di Universitas Harvard dan Harvard Stem Cell Institute mengungkapkan bahwa uban bukan soal tua atau usia. Dalam penelitian tersebut, biang keroknya adalah stres. Mengutip Time, ada beberapa contoh tokoh sejarah terkenal yang juga menjadi bukti antara hubungan antara stres dengan rambut yang memutih. Marie Antoinette dilaporkan berubah setelah dia ditangkap saat Revolusi Prancis. Namun Hsu dan rekannya berhasil menemukan alasan biologis mengapa stres bisa membuat rambut beruban. Dalam sebuah penelitian yang diterbitkan di Nature, Hsu dan timnya melaporkan bahwa proses uban ini dimulai dengan sistem saraf simpatik. Sara ini yang mengatur semua proses pentng tubuh yang tak pernah terpikirkan, misalnya detak jantung, pernapasan, mencerna makanan, dan melawan kuman penyakit. Sistem saraf simpatik ini terkai

Mengenali 'Peta' Jerawat di Wajah dan Cara Mengatasinya

Image
Studio Tangkas - Meski hanya satu buah, jerawat di wajah pasti mengganggu tampilan. Namun yang pasti, tak selalu ada penyebab yang jelas untuk jerawat. Sekalipun sudah membersihkan wajah dengan rajin dan menghindari makanan pemicu namun jerawat tetap saja bakal muncul. Ada banyak faktor penyebab jerawat, dari gaya hidup, tekanan lingkungan, gangguan hormon, genetik, dan lainnya. Dokter kulit New York Joshua Zeichner mengungkapkan bahwa untuk mencegah dan mengatasi jerawat Anda harus memperhatikan karakteristik masing-masing jerawat, misalnya lokasi dan jenisnya. 1. Jerawat kecil di sepanjang garis rambut Jika jerawat Anda sangat dekat dengan kulit kepala, maka hampir bisa dipastikan kalau ini disebabkan oleh bahan atau senyawa penyumbat pori-pori dari produk perawatan rambut. Beberapa di antaranya adalah isopropyl palmitate dan beberapa jenis minyak mineral juga lilin. Mengutip Marie Claire, untuk mengatasinya pilih produk perawatan rambut yang non komedo, anti-iritasi dan tak me

Guo Pei dan Fantasi Setinggi Himalaya

Image
StudioTangkas - Tiap tahun, China mengadakan acara besar-besaran dalam menyambut tahun baru Imlek yang tahun ini jatuh pada tanggal 25 Januari. Tiga hari sebelum event terbesar warga Tionghoa itu, Guo Pei, couturier asal China yang bertugas menyediakan outfit bagi para pemandu acara dan nyaris semua artis yang berpartisipasi, menggelar show couture-nya di Paris untuk koleksi musim panas 2020. Terinspirasi dari keindahan dan kekuatan pegunungan Himalaya, koleksi ini menampilkan signature style Guo Pei: kompleks dan mewah. Meskipun sangat berbeda dari koleksi dari musim-musim sebelumnya, estetika Guo Pei sangat terasa, bahkan dari kejauhan. Referensi yang ia gunakan pun sangat detail. Dari segi budaya, ia mengambil inspirasi dari pakaian tradisional Tibet, menampilkan jubah-jubah yang fitted dan kemeja lengan panjang, lengkap dengan celemek berdekorasi cerah di bagian pinggang. Cuaca di Tibet utara, tempat para gembala menjalani kehidupan nomaden di padang rumput pegunungan sangatl

5 Shio yang Terkena Ciong di Tahun Tikus Logam 2020

Image
Studio Tangkas - Tahun Baru Imlek 2571 yang dimulai pada 25 Januari 2020 membuka lembaran baru bagi masyarakat Tionghoa. Berdasarkan astrologi China, tahun ini merupakan tahun Tikus Logam yang dipercaya sebagai simbol kemakmuran. Namun, bagaimanapun juga shio masing-masing individu turut andil dalam menentukan nasib di tahun Tikus Logam ini. Ada shio yang diprediksi untung, ada pula yang buntung. Orang Tionghoa percaya, membaca ramalan shio dapat memprediksi letak ketidakmujuran supaya bisa meminimalisasi potensi-potensi yang merugikan. Ahli astrologi China dari Feng shui Consulting Indonesia Yulius dan Angelina Fang menjelaskan terdapat lima shio ciong atau terkena sial pada tahun Tikus Logam 2020 ini. Tingkat ciong pada setiap shio sangat beragam. Secara spesifik, ciong tentu dipengaruhi oleh tempat dan tanggal lahir seseorang. "Ciong atau clash itu artinya ketidakstabilan. Terjadi perubahan, terjadi satu transisi yang membuat ketidaknyamanan," ujar Yulius kepada CNNI

Honey Lee Sumbangkan Pendapatannya dari Drama Black Money

Image
StudioTangkas - Honey Lee telah menyumbangkan semua penghasilannya dari pertemuan dengan penggemar dan drama yang dimainkannya, Black Money. Aktris cantik itu mengunggah foto-foto bukti sumbangannya, termasuk memperlihatkan sertifikat dari Rumah Sakit Anak Universitas Nasional Seoul, Masyarakat Kesejahteraan Sosial, Masyarakat Hewan Korea, dan banyak lagi. STUDIO TANGKAS adalah Agen Tangkas Online, Agen Poker Online, Agen Poker GLX Dapatkan BONUS CASHBACK TANGKAS 10% Bersamaan dengan foto-foto tersebut, Honey Lee memposting bahwa dia berterima kasih kepada para penggemarnya yang telah membantu dirinya memilih organisasi yang disumbangkannya. Dia menjelaskan bahwa dirinya telah membuat donasi yang sangat berarti baginya. Tak sampai di sana, Honey Lee juga masih memikirkan organisasi yang akan disumbangkan untuk penghasilan dari saluran YouTube-nya. “Selamat tahun baru dan saya harap kalian semua beristirahat dengan nyaman liburan ini bersama orang-orang terkasih. Terima

Menghidupkan Kembali Sang Legenda Coco Chanel

Image
Studio Tangkas - Di 1895, Albert Chanel tiba di sebuah kongregasi Saint-Coeur de Marie di wilayah Aubazine Abbey. Bersamanya, Gabrielle, Julia, dan Antoinette. Disinilah Gabrielle 'Coco' Chanel menghabiskan masa kecilnya, termasuk mengenal cara menjahit pakaian. Lokasi kongregasi ini menjadi inspirasi utama untuk set Chanel Haute Couture musim panas 2020, lengkap dengan air mancur, tanaman-tanaman kebun seperti tomat, hingga kain-kain lebar yang digantung. Inspirasi sang legenda ini mungkin juga didasarkan sebagai pengingat perjalanan hidup Coco Chanel yang meninggal pada 10 Januari 1971 di Perancis. Tampaknya Virginie Viard, yang kini melanjutkan misi Karl Lagerfeld di rumah mode Chanel, ingin kembali ke asal mula filosofi fesyen yang menjadikan Coco Chanel seorang legenda, seperti potongan busana yang mengharuskan lengan bisa bergerak bebas, setiap kancing yang harus memiliki lubang kancing, berfungsi sebagaimana layaknya kancing, dan bukan hanya dekorasi semata. Di seb

Virus Corona Menyebar dari China Sampai Amerika Serikat

Image
StudioTangkas - Amerika Serikat (AS) mengumumkan pada Selasa (21/1) keberadaan kasus perdana virus korona yang sudah menewaskan enam orang di China dan menjangkiti ratusan orang. Selain China dan AS, Thailand, Jepang, Korea Selatan, dan Taiwan juga melaporkan warganya terkena virus korona seperti Severe Acute Respiratory Syndrome (SARS) ini. Seorang warga AS yang usai berkunjung ke Wuhan, daerah di China yang diduga asal virus, melaporkan dirinya ke rumah sakit untuk diperiksa. Pria itu kembali ke AS pada 15 Januari, dua hari sebelum AS melakukan pemeriksaan di bandara. "Ini adalah situasi yang berkembang dan lagi, kami memprediksi ada pasien lainnya di AS dan global," kata Nancy Messonier, pejabat senior Centers for Disease Control and Prevention (CDC). Virus itu telah dinamakan secara teknis 2019 Novel Coronavirus atau 2019-nCoV. Sejauh ini sekitar 300 orang dinyatakan terkena virus itu. Kekhawatiran semakin memuncak saat ilmuwan terkenal dari Komisi Kesehatan China m

Koleksi Mobil Paul Walker Terjual Rp31,3 Miliar

Image
Studio Tangkas - Bukan hanya dalam film seri Fast and Furious, mendiang aktor Paul Walker juga pecinta otomotif di dunia nyata hingga menjadi kolektor mobil. Usai kepergiannya, koleksi itu dilelang dan terjual hingga setara Rp31,3 miliar. Melansir NME, sejumlah mobil Walker dijual dalam acara lelang Barrett-Jackson pada 14-18 Januari di Scottsdale, Amerika Serikat. Total penjualan dari 21 mobil dan sejumlah motor serta truk itu mencapai lebih dari US$2,3 juta atau setara Rp31,3 miliar. Mobil paling langka yang dimiliki Walker adalah BMW M3 Lightweight Editions. Mobil itu hanya diproduksi sebanyak 126 unit di dunia dan Walker memiliki lima unit yang semuanya berwarna putih. Salah satu BMW M3 Lightweight Editions itu menjadi mobil dengan penjualan tertinggi, seharga USD385 ribu. Mobil itu baru dikendarai sejauh 4.600 miles atau setara dengan 7.402  STUDIO TANGKAS adalah Agen Tangkas Online, Agen Poker Online, Agen Poker GLX Dapatkan BONUS CASHBACK TANGKAS 10% Penyelenggara

10 Jenis Sakit Kepala Berdasarkan Penyebabnya

Image
StudioTangkas - Sakit kepala adalah penyakit yang paling sering dialami masyarakat. Umumnya penderita menganggap rasa sakit atau berdenyut pada kepala disebabkan oleh pemicu yang sama. Tak heran ketika sakit kepala menyerang, orang langsung mengonsumsi obat pereda nyeri. Padahal sebelum memutuskan menelan obat, ketahui dulu penyebab dan letak sakitnya. Bahkan 2013 International Headache Society mengklasifikasi jenis sakit kepala. Selain bisa teridentifikasi jenis sakit kepala yang diderita, Anda juga bisa menjalani pengobatan yang tepat dan efektif serta tidak mengganggu kesehatan. Sakit kepala didefinisikan sebagai rasa sakit yang timbul dari kepala atau leher bagian atas tubuh. Rasa sakit berasal dari jaringan dan struktur yang mengelilingi tengkorak atau otak. Seperti jaringan periosteum, otot, sinus, mata, dan telinga, arteri, vena, dan saraf bisa meradang dan menyebabkan sakit kepala. Rasa sakitnya bisa berupa nyeri, tertusuk-tusuk, berdenyut, dengan intensitas ringan hingga

Duduk Ngangkang dan Kompetitifnya Pencarian Tempat Duduk di KRL

Image
Studio Tangkas - Fenomena duduk mengangkang yang dilakukan penumpang Kereta Rel Listrik (KRL) memang kerap terjadi. Sebab kebiasaan ini dapat mengganggu kenyamanan orang lain. Menanggapi hal ini psikolog Ratih Zulhaqqi, MPsi, dari RaQQi - Human Development & Learning Centre, mengatakan kebiasaan duduk mengangkang di KRL, disebabkan adanya rasa kompetitif antar penumpang. "Itu jelas sebuah kompetisi. Jadi kalau tujuan dia di KRL adalah mau perjalanannya nyaman, yang panjang banget ya, dari Bogor sampai Jakarta Kota, dan itu kan makan waktu sampai satu setengah jam," kata Ratih kepada detikcom, Jumat (17/1/2020). STUDIO TANGKAS adalah Agen Tangkas Online, Agen Poker Online, Agen Poker GLX Dapatkan BONUS CASHBACK TANGKAS 10% "Mungkin dia bikin posisi duduk yang kaya gitu agar nyaman atau apa, dan dia ngerasa ini tempat duduk gue yang dapetin lho," lanjutnya. Meski dapat mengganggu penumpang lain. Menurut Ratih kebiasaan duduk mengangkang juga merupaka

Thailand Temukan Kasus Kedua Pneumonia Misterius dari China

Image
StudioTangkas - Thailand mendeteksi kasus kedua temuan virus pneumonia misterius pada seorang perempuan yang datang dari China. Kementerian Kesehatan Thailand menyatakan bahwa perempuan berusia 74 tahun itu ditahan saat proses pemeriksaan usai mendarat di Bandara Suvarnabhumi pada 13 Januari lalu. Perempuan itu langsung dilarikan ke rumah sakit. Setelah proses pemeriksaan, ia didiagnosis dengan pneumonia misterius akibat virus corona yang memicu kekhawatiran sejak menjangkiti puluhan orang di Wuhan, China. Menurut keterangan Kemenkes Thailand, perempuan itu memang datang dari Wuhan. Di Wuhan sendiri penyakit tersebut sudah merenggut dua nyawa dan membuat puluhan orang lainnya dirawat. Ini merupakan kasus kedua setelah pada 8 Januari lalu, dokter Thailand juga mendeteksi virus baru tersebut pada seorang turis dari China. STUDIO TANGKAS adalah Agen Tangkas Online, Agen Poker Online, Agen Poker GLX Dapatkan BONUS CASHBACK TANGKAS 10% "Namun, masyarakat tidak h

Virus Korona China Mungkin Menular Antar-Manusia

Image
Studio Tangkas - Virus baru dari keluarga yang sama dengan patogen SARS yang mematikan dapat menyebar di antara anggota keluarga. Hal ini diungkapkan oleh pihak berwenang China sekaligus mematahkan anggapan sebelumnya bahwa penyakit ini tidak akan menyebar antar-manusia. Wabah itu, yang telah menewaskan satu orang, telah menimbulkan kekhawatiran karena kaitannya dengan SARS (Sindrom Pernafasan Akut Mendadak), yang menewaskan 349 orang di Cina daratan dan 299 lainnya di Hong Kong pada 2002-2003. Salah satu dari 41 pasien yang dilaporkan di kota itu mungkin telah terinfeksi oleh suaminya, komisi kesehatan Wuhan mengatakan dalam sebuah pernyataan pada hari Rabu. Pada konferensi pers pada hari Rabu setelah perjalanan pencarian fakta ke Wuhan, pejabat kesehatan Hong Kong juga mengatakan bahwa kemungkinan penularan dari manusia ke manusia tidak dapat dikesampingkan meskipun tidak ada "bukti pasti". Sejauh ini belum ada bukti penularan virus dari manusia ke manusia di ba

Korea Selatan Lapor Dugaan Virus Pneumonia Misterius China

Image
StudioTangkas - Sebelum diduga menyebar ke Thailand, wabah pneumonia misterius di China diduga diderita oleh seorang yang tinggal di Korea Selatan. Korea Selatan telah menempatkan seorang wanita China berusia 36 tahun dalam perawatan terisolasi karena dikhawatirkan membawa virus pneumonia misterius ke negara tersebut. Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Korea mengatakan bahwa wanita tersebut didiagnosis menderita pneumonia setelah melakukan dua perjalanan bisnis ke China bulan lalu. Mengutip AP, wanita yang tak dikenal itu bekerja untuk sebuah perusahaan Korea Selatan di dekat ibukota Seoul mengalami batuk dan demam setelah kembali dari perjalanan dinas lima hari ke Xiamen, China pada 30 Desember 2019 lalu. STUDIO TANGKAS adalah Agen Tangkas Online, Agen Poker Online, Agen Poker GLX Dapatkan BONUS CASHBACK TANGKAS 10% Dia juga mengunjungi Wuhan, kota di China tempat menyebarnya wabah tersebut. Dia mengunjungi Wuhan lima hari pada pertengahan Desember lalu. Hanya saj

Infeksi Kronis, Pria India Punya 'Cangkang Telur' di Penis

Image
Studio Tangkas - Seorang pria 80 tahun asal India memiliki semacam cangkang telur di sekitar alat kelaminnya. Keanehan itu terjadi akibat infeksi kronis yang diderita. Kasus tersebut dilaporkan di jurnal BMJ Case Reports pada pekan lalu. Mulanya, si pria mengalami gejala infeksi saluran kemih seperti munculnya darah pada urine. Hasil pemeriksaan, dokter menemukan pembesaran pada testikel bagian kirinya. Hasil CT Scan membuktikan bahwa si pria memiliki kantung berisi cairan di sekitar testikel yang mulai mengeras dengan endapan kalsium. Melansir Live Science, kantung cairan itu dikenal dengan istilah hydrocele. Kantung cairan diketahui bukan merupakan bagian dari anatomi skrotum pria. Namun, hydrocele dapat muncul saat infeksi parah. Kemunculan hydrocele umum terjadi pada bayi baru lahir. Kantung cairan ini umumnya akan menghilang dengan sendirinya tanpa perawatan selama satu tahun. Namun, hydrocele juga bisa muncul pada pria dewasa akibat cedera dan peradangan. STUDIO TANGKAS

Dikonfirmasi oleh WHO Virus Misterius China Telah Menyebar ke Thailand

Image
StudioTangkas - WHO telah mengonfirmasi terkait penyebaran kasus virus misterius dari China pada Senin (13/1). Virus dari keluarga yang sama dengan SARS ini dikonfirmasi sudah menyebar di Thailand. WHO mengonfirmasi terjadi kasus pertama di Thailand dan mengungkapkan bahwa ada seseorang yang bepergian dari Wuhan, China dan dirawat di rumah sakit negara tersebut pada 8 Januari lalu. Dan didiagnosis terjangkit pneumonia ringan. "Pengujian laboratorium kemudian mengonfirmasi bahwa corona virus baru adalah penyebabnya," kata juru bicara WHO Tarik Jasarevic. Studio Tangkas :  Dikonfirmasi oleh WHO Virus Misterius China Telah Menyebar ke Thailand  Kasus ini merupakan yang pertama di luar China, di mana 41 orang dengan gejala seperti pneumonia sejauh ini telah didiagnosis dengan virus baru di pusat kota Wuhan, dengan salah satu korban meninggal Kamis lalu. Organisasi kesehatan PBB ini juga mengungkapkan bahwa menurut keterangan pejabat kesehatan Thailand, pasien tersebut

Diet HMR, Diet Tercepat untuk Menurunkan Berat Badan

Image
StudioTangkas - Diet health management resources (HMR) dinobatkan menjadi diet tercepat untuk menurunkan berat badan terbaik di dunia. Diet ini berhasil mengungguli 34 diet lainnya yang diuji oleh US News & World Report's untuk kategori diet terbaik tercepat turunkan berat badan. Diet HMR merupakan diet menurunkan berat badan yang dirancang untuk mengurangi kalori melalui pergantian makanan dengan tambahan buah dan sayuran. Makanan pokok bakal diganti dengan shake atau campuran sejumlah makanan yang dihaluskan. Program diet ini dikembangkan oleh psikolog Lawrence Stifler 30 tahun lalu. Diet ini menerapkan gaya hidup sehat, meningkatkan aktivitas fisik, dan akuntabilitas pribadi. Diet HMR menurunkan berat badan secara signifikan dengan diawasi secara medis di klinik atau di rumah. Diet ini ampuh menurunkan berat badan tiga kali lipat lebih banyak dibandingkan dengan diet tradisional dalam waktu yang sama. STUDIO TANGKAS adalah Agen Tangkas Online, Agen Poker Online,

5 Cara Ampuh Hentikan Kebiasaan Gigit Kuku

Image
Studio Tangkas - Tentara Pembebasan Nasional Papua Barat-Organisasi Papua Merdeka (TPNPB-OPM) mengakui menjadi dalang di balik penembakan anggota kepolisian di pos pengamanan Bandara Kenyam, Kabupaten Nduga, Papua pada Sabtu (11/1) pagi. Juru Bicara TPNPB-OPM Sebby Sambom bahkan mengklaim serangan yang dipimpin langsung Egianus Kogoya itu menembak dua anggota Brimob. Selain itu beberapa tembakan disebut menyasar pos pengamanan anggota Brimob. "Manajemen markas pusat Komnas TPNPB-OPM menerima telepon langsung dari Panglima Kodap III Ndugama, Brigjen Egianus Kogoya bahwa pagi pukul 06.45 waktu Ndugama, pasukan yang dipimpin langsung Egianus Kogoya melakukan penyerangan di Bandar Udara Kenyam," tutur Sebby, Sabtu (11/1). "Dan kemungkinan ada yang luka-luka, tetapi yang pasti adalah dua orang anggota Brimob berhasil kami tembak," lanjut dia lagi. Sebby mengungkapkan, serangan ke aparat keamanan pemerintah itu bakal terus dilakukan untuk merebut kembali kem